Senin, 10 Juli 2023 bertempat di Lt. 7 Gedung Soelaiman Djajoesman, UNLA mengadakan Penandatanganan Kerjasama MoU dengan Kongres Advokat Indonesia (KAI). Rektor UNLA Dr. H. R. AR. Harry Anwar, Drs.,S.H.,M.H dan Ketua KAI Adv. Dr. H. Tjotjoe S. Hernanto, S.H., M.H., CLA., CIL., CLI., CRA. menyepakati kerjasama dalam bidang pendidikan ilmu hukum, diantaranya adalah Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA). Lalu selanjutnya Penandatanganan Kerjasama (MoA) antara Dekan Fakultas Hukum UNLA Dr. Eni Dasuki Suhardini, S.H., M.H. dan Ketua DPP KAI Jawa Barat Adv. Deny M. Ramdhany, S.H., CMe., CPCLE., CLMA. Dan ditutup dengan Penyerahan Cindera Mata dari kedua belah pihak.
What are the key objectives outlined in the MOU signed between Langlangbuana University and the Indonesian Advocates Congress?